Sampai saat ini dan di tahun ini Playstation 3 (Ps3) masi di gemari oleh para pecinta game, meski telah hadir playstation 4 dan bahkan baru baru ini sony telah resmi merilis playstation 5, namun terbukti hal itu tidak mempengaruhi minat pecinta ps3 untuk tetap memilih consol ini untuk bermain game.
Berikut ini beberapa rekomendasi game ps3 terlaris yang banyak di mainkan hingga saat ini:
1. Grand Theft Auto V (GTA 5)
Siapa yang tidak tau dengan game yang satu ini, kehadirannya selalu di tunggu tunggu oleh para pecinta game. Grand Theft Auto V atau sering di singkat dengan GTA 5 sudah laris dan selalu banyak dimainkan dari awal game ini rilis, bahkan series sebelumnya tidak kalah populer juga. game ini semakin seru dimainkan karna tersedia banyak pilihan Cheat dan juga Mod yang bervariasi.
2. God Of War 3
Ini kelanjutan game pada series sebelumnya, Jika kamu sangat suka bermain game God Of War, game ini patut anda coba karna semakin seru dan menantang untuk di mainkan kamu akan di suguhkan aksi aksi yang lebih keren lagi dari sebelumnya.
3. Naruto Shippuden: Ultimate Ninja Storm 3
Untuk game satu ini yaitu game Naruto tidak asing lagi bagi para pecinta anime, ada beberapa pilihan judul untuk game naruto salah satu yang perlu anda coba yaitu game Naruto Shippuden: Ultimate Ninja Storm 3 series terakhir yang dikeluarkan untuk ps3
4 Call Of Duty Black Ops 2
Game ini bertema perang, bagi kamu yang suka main game perang wajib kamu coba game yang satu ini, ada banayak judul dan pilahn untuk game Call Of Duty nampun untuk keseruan game ini lebih di unggulkan.
5. Uncharted 3: Drake's Deception
Untuk kamu para pecinta gameplya untuk sebuah game, game ini paling layak untuk kamu mainkan, selain memiliki alur carita yang seru gameplay serta grafis game ini sungguh akan memanjakan anda saat sedang bermain game Uncharted 3: Drake's Deception
6. The Last Of Us
Game yang satu ini benar benar sangat berbeda dengan game yang di rekomendasikan di atas, game ini memiliki grafis yang super bagus dan jalan cerita yang sangat rapi, sayang jika anda tidak mencoba memainkannya.
7. Red Dead Redemption 2
Game besutan rockstar ini juga sangat seru dan bagus untuk di mainkan, menceritakan tentang aski penjelajahan yang gagah berani, tidak ada salahnya game ini masuk dalam koleksi anda
8. Gran Turismo 6
Bagi kamu pencinta game balap mobil dan suka dalam hal modifikasi, game ini wajib kamu coba, aksi balapan dengan lawan akan membuat kamau terbawa kedalam permainan yang seru.
Terima kasi telah mampir di blog ini, rekomendasi game ini akan selalu saya tambah dan undate selalu.